Senin, 02 Oktober 2023

Resistensi Insulin, akar masalah penyakit modern



Resistensi insulin,

terjadi ketika sel-sel

tidak lagi merespon pesan kimiawi

yang disampaikan oleh hormon insulin.

Akibatnya,

pengaturan gula darah menjadi kacau.


Inilah akar masalah

penyebab penyakit:

Kegemukan

Diabetes

jantung

PCOS

Tekanan darah tinggi

Disfungsi ereksi

Dan lain-lain .

Bagaimana cara mengetahui
apakah Anda
mengalami resistensi insulin?

Ini tanda-tandanya :
1
kesemutan, kram

2
ruam dan kulit kering

3
skin tag,
kutil

4
meningkatnya prosentase lemak tubuh


5
sering buang air kecil
khususnya malam hari.

6
Pigmentasi
pada leher
dan ketiak.

7
badan sakit sakitan

Gejala yang juga bisa amati sendiri:
1) energi rendah, seringkali loyo
2) dorongan selalu mau makan
3) ingin selalu akan gula
4) selalu rasa lapar bahkan setelah makan

Tanda-tanda di pemeriksaan lab:
1) HBA1c
2) insulin puasa/Homa IR
3) glukosa puasa
4) Rasio trigliserida-HDL
5) Asam urat


Solusinya:

Makanlah, makanan berprotein tinggi
Makan lebih jarang
Biasakanlah perut kosong
Makanlah lemak sebagai solusi pengganti energi dari karbohidrat.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Keto Palopo

Berapa Gula Yang Anda Butuhkan

Tubuh Membuat Sendiri Kolesterol sesuai Kebutuhannya

Pada abad ke 5 SM dokter Yunani Hippocrates telah memperingatkan bahwa orang-orang yang gemuk berpotensi meninggal mendadak, tetapi saat itu...